You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Genangan Dijalan Gaya Motor Raya Surut
.
photo Tiyo Surya Sakti - Beritajakarta.id

Genangan di Jalan Gaya Motor Raya Surut

Genangan setinggi 15 sentimeter yang melanda Jalan Gaya Motor Raya, Sungai Bambu, Tanjung Priok, Jakarta Utara saat hujan turun dengan intensitas sedang pada dini hari tadi sudah surut.

Kita langsung arahkan PPSU ke lokasi

Lurah Sungai Bambu, Suyono mengatakan, pihaknya menurunkan lima personel PPSU untuk membantu penanganan genangan di Jalan Gaya Motor Raya.

"Kita langsung arahkan PPSU ke lokasi," ujarnya, Kamis (23/2).

Ditangani Cepat, Genangan di Dua Ruas Jalan di Jakut Surut

Ia menjelaskan, dalam penanganan genangan ini, para personel PPSU mengangkut sampah dan lumpur yang menyumbat saluran beserta tali air.

"PPSU kita bekali peralatan manual. Hasilnya, pukul 08.30, genangan surut," terangnya.

Menurut Suyono, genangan di Jalan Gaya Motor kerap terjadi saat musim hujan. Kondisi tersebut disebabkan volume air hujan yang turun melebihi kapasitas dari saluran.

"Kita bersama unsur BPBD dan SDA berupaya bertindak cepat mengatasi genangan di lokasi saat hujan," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4316 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1854 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1800 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1678 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1631 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik